Selamat buat adik-adik alumni SMALA
yang lolos SNPTN 2011
Semarang, smala, 30/06/11. Pengumuman hasil seleksi secara resmi pada 29 Juni 2011 pukul 19.00 WIB dan dapat diakses melalui lamanwww.snmptn.ac.id,www.ui.ac.id, www.itb.ac.id,www.undip.ac.id, dan www.its.ac.id. Sementara pengumuman melalui media cetak pada 30 Juni 2011.
Selamat pada adik-adik : Pradip (Farmasi UGM), Yusro (Elektro Undip), Rizki ‘Mezzo’ Maulana Syarif (bisnis manajemen ITB), Hanik (Arsitek Undip), Faniza (Geografi dan lingkjngan UGM), Ratna (Pertanian UGM),Fatan (Teknik sipil Undip), Irham (IPB),Irfan (Trisakti), Annisa (UGM), Tri Utami (Komunikasi Undip), Haikal Akhmadi (FKM Undip),Dony Yudistira (Manajemen UGM), Yhani kartika (FKM UNDIP), Rifka Indhirani (Arsitek Undip), Rusdan Radifan(Akutansi UNDIP),
Yang belum laporan segera ya, bisa via inbox http://koransmala@gmail.com.
Yang belum lolos pada SNMPTN kali ini jangan sedih, segeralah berbenah untuk bersaing di kesempatan mendatang.Jangan pernah meratapi nasibmu, tapi segeralah bergerak untuk mengubahnya jadi lebih baik dengan penuh percaya diri dan mentor yang baik telah memberikan tali rezekiNYA padamu, maka bersyukurlah. Ada rahasia hikmah dibalik kegagalanmu, yakni Sukses yang tertunda. (KR01)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar