Minggu, 01 Mei 2011

TIPS KESEHATAN

Pisang mengobati maag

Bila anda menderita maag dan tak kunjung sembuh, cobalah resep ini.
Pisang jenis apapun bisa digunakan untuk mengobati penyakit ini. Namun yang paling baik adalah pisang ambon. Caranya mudah saja: makanlah pisang secara teratur, pagi dan sore satu buah. Dalam beberapa hari insya Allah maag anda tidak kumat lagi.Perlu diketahui, kandungan pektin yang ada dalam pisang yang berfungsi melapisi dan mengobati lambung anda yang luka.

Selain isi, kulit pisang pun ada manfaatnya pula. Kulit pisang bisa menghaluskan tangan/kaki yang kasar. Demikian pula dengan kulit kentang. Caranya, gosokkan telapak tangan dengan kulit pisang, lalu cuci dengan air jeruk nipis.
Hasilnya, anda akan merasakan telapak tangan/kaki anda akan lembut. (kr 7)

(diambil dari koran Wawasan Semarang)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar